KI Banten, 8 Dec 2021 14:00 pm

Harmonisasi Bagian Dari Transparasi Tema FGD KI Banten

Komisi Informasi Propinsi Banten melaksanakan Focus Grup Diskusi (FGD) Evaluasi dan Harmonisasi Keterbukaan Informasi Publik di Kantor Komisi Informasi Banten Rabu, 8 Desember 2021.

Wakil Ketua Komisi Informasi Sumatera Barat, Arif Yumardi hadir dalam acara FGD tersebut.

Ketua KI Banten Hilman,M.Si memaparkan evaluasi kerja KI Banten pada tahun 2021 dan menyampaikan pola harmonisasi dengan stake holder untuk membangun keterbukaan informasi di Propinsi Banten.

“Register Sengketa Informasi kita pada tahun 2021 ini saja sebanyak 105 sengketa, dan pada tahun 2020 karna pandemi masih berjalan sampai tahun ini sebanyak 110 jadi total 215 sengketa,” papar Hilman

Penyelesaian Sengketa informasi yang begitu banyak di handle oleh tiga Asisten Ahli bidang hukum dan tiga panitera pengganti serta pembagian majelis komisioner yang merata

“Harmonisasi dengan stake holder merupakan bentuk transparansi yang kita bangun sehingga berdampak kepada pola anggaran yang berpihak kepada kita” tambah Hilman

Wakil Ketua KI Sumbar mengapresiasi kerja luar biasa KI Banten dan juga menyampaikan prestasi KI Sumbar , salah satu nya elaborasi dengan Forum Jurnalis Keterbukaan Informasi Publik(FJKIP)

” FJKIP sangat memasifkan kerja kerja KI Sumbar, sehingga masyarakat paham akan keberadaan KI Sumbar, dan Badan Publik sangat terbantu dalam mensosialisasikan DIP nya” tutur Arif

FGD ini sangat memberi masukan kepada kedua KI untuk.memaksimalkan kerja kerja keterbukaan informasi tahun depan.

 

 

SUmber: https://www.92news.id/

Berita Terkait

Agenda

13Mar
Mediasi 2
13.00

KANTOR KOMISI INFORMASI PROVINSI BANTEN


13Mar
Sidang Ajudikasi Nonlitigasi Pemeriksaan Awal
13.00

KANTOR KOMISI INFORMASI PROVINSI BANTEN


13Mar
Sidang Ajudikasi Nonlitigasi Pemeriksaan Awal
10.00

KANTOR KOMISI INFORMASI PROVINSI BANTEN


12Mar
Sidang Ajudikasi Nonlitigasi Pemeriksaan Awal
13.00

KANTOR KOMISI INFORMASI PROVINSI BANTEN


Artikel

Menkominfo: Keterbukaan Informasi Bagian Integral Pembangunan

29 May 2020 10:37 am  |  KI Banten

Orang Tanpa Gejala Corona dan Potensi Generasi Paranoid Dalam Dilema Keterbukaan Informasi Publik

6 Apr 2020 11:51 am  |  KI Banten

RUU PDP Punya Hubungan Erat Dengan UU KIP

10 Mar 2020 11:30 am  |  KI Banten

Kontrol Sosial Itu Bernama Komisi Informasi

2 May 2018 09:56 am  |  KI Banten

Transparansi Ala Rumah Makan

24 Feb 2017 11:07 am  |  KI Banten

Lembaga Pendidikan Harus Terbuka

24 Oct 2016 13:39 pm  |  KI Banten

Pengumuman

Link

Ombudsman
KI Pusat
BPKP
BPK
BAWASLU
Web Pemerintahan Provinsi Banten
POLRI
KPU
KPK
Komnasham
Kejaksaan
Mahkamah Agung

Kotak Saran

Statistik Kunjungan

User Online
:
72
Today Visitor
:
1.050
Month Visit
:
16.604
Total Visit
:
542.621
IP Address
:
10.255.101.248

Kontak Kami

  • Komisi Informasi Provinsi Banten

    Jl. Raya Pakupatan Blok Kemang, Kel. Penancangan, Kec. Cipocok Jaya, Kota Serang, Banten 42124

    Telp/Fax: 0254 - 7927100

    Whats App : 02547927100

    E-mail: komisiinformasi[at]bantenprov.go.id dan kipbanten[at]gmail.com

© 2015 Komisi Informasi All Rights Reserved.